Asam Kuat dan Manfaatnya
6. Asam klorat (HClO3)
Asam Klorat ini memang memiliki atom H dan Cl juga tetapi sebenarnya asam klorat ini dapat dibuat dari asam sulfat. yaitu reaksinya : Ba(ClO3)2 + H2SO4 → 2HClO3 + BaSO4
Asam klorat ini merupakan oksidator yang sangat kuat sehingga cukup berbahaya jika tidak ditangani secara hati hati. Misalnya pada campuran antara gula dan KClO3 dan kemudian di tambahkan Asam Sulfat maka akan terbakar dan menghasilkan campuran yang sangat tidak stabil yang mengandung HClO3
4 comments