Pada percobaan yang seru kali ini kita akan kembali bermain api namun seru pastinya. Eksperimen model seperti ini sangat cocok pertunjukan sains dan semuanya bisa mencobanya jika di bantu oleh guru atau instruktur karena sangat menyenangkan. Tentunya hal hal seperti ini bisa juga digunakan untuk meningkatkan ketertarikan terhadap sains secara umum dan kimia secara khusus. Karena disini kita akan mempelajari dan mempraktekkan reaksi pembakaran hidrokarbon. Kami menyebut ini Sulap Kimia Memegang Api dengan Gelembung Api
Ada yang tahu Boardmaker? ya, boardmaker itu adalah Spidol. Kali ini BisaKimi mau memberi resep cara membuat tinta spidol. Jadi bagi yang mau mencoba membuat tinta spidol silahkan di coba.
Kenapa harus membuat tinta spidol?
Karena, jika anda tertarik untuk membuat tinta spidol sendiri, entah mau di pakai sendiri atau untuk usaha sampingan. Membuat tinta spidol sendiri tidak ada salahnya dengan mempelajari beberapa bahan yang ada dan sudah ter-resep. Namun, mungkin anda susah mendapatkan bahan bakunya. Beberapa bahan baku untuk pembuatan tinta spidol mungkin tidak dijual di kota-kota kecil. Jadi harus usaha cari di kota lainnya ( yang cukup besar ).
Pasir kinetik adalah pasir yang menempel pada dirinya sendiri, sehingga Anda dapat membentuk gumpalan dan membentuknya dengan tangan Anda. Pasir ini juga mudah dibersihkan karena menempel pada dirinya sendiri. Kami akan tunjukkan Cara Membuat Pasir Kinetis Dengan Mudah Continue reading Cara Membuat Pasir Kinetik Dengan Mudah