
Sumber gambar : thermofisher.comSemen merupakan salah satu material yang memiliki peran penting di dalam pembuatan bangunan. Walaupun sekarang terdapat beberapa jenis, akan tetapi bahan baku pembuatannya pada dasarnya adalah sama. Hampir semua orang mengetahui bahwa membuatnya tidak semudah seperti yang dibayangkan. Namun demikian, bukankah di dunia ini tidak ada yang tidak mungkin jika kita pelajari? Untuk itu mari kita pahami bersama pembuatan semen dari sudut pandang orang kimia. Continue reading Mengenal Cara Pembuatan Semen