
John Dalton (1808) mengemukakan teorinya yang berbunyi, “Atom merupakan partikel terkecil dari suatu materi yang tidak dapat dibagi lagi”.
Pada perkembangan selanjutnya, ditemukan beberapa partikel subatomik penyusun atom yang berhasil mematahkan teori ini. Atom bukanlah partikel terkecil yang tidak dapat dibagi lagi, melainkan masih tersusun atas partikel-partikel subatomik yaitu proton dan neutron di inti atom, serta elektron yang mengelilingi inti atom.
Nah, sejarah penemuan empat partikel fundamental penyusun atom di atas ditemukan dari serangkaian percobaan yang dilakukan oleh para ilmuwan. Yuk kita bahas! Continue reading SEJARAH PENEMUAN EMPAT PARTIKEL FUNDAMENTAL PENYUSUN ATOM