
Halo semuanyaa!!
Kali ini kita akan membahas cara menentukan letak unsur dalam SPU
Sebelum mempelajari bab ini, kita perlu menguasai konfigurasi elektron terlebih dahulu, Continue reading Letak Unsur Dalam SPU
Halo semuanyaa!!
Kali ini kita akan membahas cara menentukan letak unsur dalam SPU
Sebelum mempelajari bab ini, kita perlu menguasai konfigurasi elektron terlebih dahulu, Continue reading Letak Unsur Dalam SPU
Sejarah Perkembangan Sistem Periodik Unsur (SPU) Dan Penjelasannya
Sistem periodik adalah suatu tabel berisi identitas unsur-unsur yang dikemas secara berkala dalam bentuk periode dan golongan berdasarkan kemiripan sifat-sifat unsurnya.
Continue reading Sejarah Perkembangan Sistem Periodik Unsur (SPU) Dan Penjelasannya
Perkembangan Sistem Periodik Unsur
1. Penggolongan berdasarkan sifat kelogaman. Oleh Lavoisier :
Unsur-unsur di alam, digolongkan menjadi unsur logam dan non logam.
2. Menurut Dobereinner
Dobereinner menemukan adanya suatu keteraturan hubungan berat atom antara buah unsur yang mempunyai sifat kimia mirip. Bila ketiga unsur tersebut diturutkan menurut naiknya atom maka berat atom unsur ditengah sama dengan 1/2 dari jumlah berat atom yang ditepi (TRIAD). Continue reading Sistem Periodik Unsur
Tabel periodik merupakan salah satu bawaan wajib saat sedang belajar kimia baik untuk siswa maupun mahasiswa karena berisi data unsur unsur kimia dengan nomor atom dan nomor massa yang kita butuhkan dalam perhitungan. Namun terkadang kita lupa untuk membawanya dan hal itu cukup menyusahkan. Untuk mengatasi hal tersebut, salah satu caranya ialah dengan menghapal tabel periodik. wah, bukankah sangat sulit untuk mengetahui unsur dan data data dari tiap unsur? Tenang saja, tidak ada yang sulit jika kita mau berusaha ditambah dengan beberapa trik penghapal. tentu saja ini hanya berlaku untuk menghapal urutan atom, golongan dan periode. Disini mungkin sudah ada yang familiar dengan cara mudah menghapal tabel periodik .
Kuncinya ialah Otak kanan yaitu cerita. disini harus gunakan otak kanan kita untuk berkhayal, tak hanya menghapal dengan otak kiri. Begini contohnya. Coba anda hapalkan kata kata berikut dalam waktu 30 detik : rumah hutan singa nasi hama hujan kapal es plastik sampah asap Continue reading Cara Mudah Menghapal Tabel Periodik
Unsur merupakan zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain yang lebih sederhana. Di alam, unsur-unsur biasanya terdapat dalam bentuk senyawa, seperti, hidrogen yang terdapat pada air, oksigen dan nitrogen yang terdapat pada udara. Berdasarkan sifatnya, unsure dibagi menjadi 3 yaitu :
Unsur logam
Ciri-ciri unsur logam sebagai berikut :
Unsur Nonlogam
Cirinya :