Posted on 5 Comments

42 Manfaat Jeruk Nipis

42 Manfaat Jeruk Nipis

Jeruk nipis atau limau nipis adalah tumbuhan perdu yang menghasilkan buah dengan nama sama. Tumbuhan ini dimanfaatkan buahnya, yang biasanya bulat, berwarna hijau atau kuning, memiliki diameter 3-6 cm, memiliki rasa asam dan agak pahit,agak serupa rasanya dengan lemon.

Jeruk Nipis
Jeruk Nipis

Kandungan jeruk nipis setiap 100 g nya, terdapat 51 kal kalori, 0,9 g protein, 0,2 g lemak, 11,4 gkarbohidrat, 0,5 g mineral, 33 mg kalsium, 23 mg fosfor, 0,4 mg besi, dan 49 mg asam askorbat. Jeruk nipis juga mengandung asam sitrat, asam amino (triptofan, lisin), minyak atsiri (sitral, limonen, felandren, lemon kamfer, kadinen, gerani-lasetat, linali-lasetat, aktilaldehid, nildehid) damar, glikosida, asam sitrun, vitamin B1, dan C.

Jeruk nipis ini memiliki banyak sekali manfaat/khasiat bagi kesehatan tubuh kita baik dikonsumsi secara langsung maupun sebagai campuran untuk obar tradisional maupun modern. Berikut ini telah saya rangkum berbagai manfaat jeruk nipis dan cara mengatasi berbagai penyakit dengan jeruk nipis. Continue reading 42 Manfaat Jeruk Nipis

Posted on 21 Comments

merkuri itu sebenarnya apa ya? dan apa sih bahayanya?

merkuri itu sebenarnya apa ya? dan apa sih bahayanya?

Gambar

Merkuri? pasti para wanita sudah tidak asing lagi mendengar nama ini. Tentu saja, mercury ini selalu di sebut sebutkan oleh media bahwa kosmetik yang berbahaya dan di larang adalah kosmetik yang mengandung bahan merkuri di dalamnya. Tapi masih banyak produk produk yang bandel tetap memakai merkuri di dalamnya apalagi produk pemutih wajah. Nah sebenarnya apa sih itu merkuri? dan apa sih bahayanya? sebagai penutup akhir tulisan ini juga akan di berikan tips tips memilih kosmetik pemutih yang baik. Continue reading merkuri itu sebenarnya apa ya? dan apa sih bahayanya?